INDRAGIRI HILIR - Ruang belajar mengajar MIS Nurul Fallah, Desa Sialang Panjang KecamatanTembilahan Hulu, Kabupaten Indragiri Hilir, Provinsi Riau ini tampak sudah sangat memprihatinkan dan sangat perlu dilakukan peremajaan untuk meunjang aktivitas belajar dab mengajar.