Sembilan Cara Tambahkan Followers Instagram, Tak Perlu Following

Sembilan Cara Tambahkan Followers Instagram, Tak Perlu Following

Pasti sebagian dari kenalan Anda ada yang bersedia untuk mengikuti. Sekalipun Anda tidak melakukan follow back, karena akun tersebut bukan akun personal, melainkan khusus untuk berbisnis.

2. Perhatikan Kualitas Konten Instagram Anda

Para followers akan melakukan unfollow jika konten yang Anda bagikan tidak menarik dan berguna. Konten harus informatif, menghibur, dan jangan terlihat buram. Namun, juga harus relevan dengan jenis bisnis yang dijalankan.

Untuk itu, perhatikan kualitas foto dan video yang akan diposting, termasuk kualitas caption atau keterangan postingan. Anda pun harus kreatif membuat konten promosi bisnis tanpa harus terlihat terlalu mengiklan.

Jika konten Anda disukai, followers akan setia dan memberikan like maupun komentar. Orang-orang yang belum follow juga bisa jadi tertarik mengikuti akun Anda. Akhirnya, followers bisa bertambah secara organik, tanpa perlu membeli akun boots atau robot.

3. Ciptakan Feeds Instagram yang Keren

Halaman :

Berita Lainnya

Index