HARIANRIAU.CO - Bupati Indragiri Hilir Muhammad Wardan mengajak umat muslimdi wilayahnya tetap melaksanakan salat Jumat berjamaah di masjid meski virus corona atau COVID-19 merebak di Indonesia dan di daerahnya sempat ada pasien suspek penyakit asal Wuhan, China.
"Masjid adalah tempat yang suci, silahkan datang ke masjid, di masjid itu bersih dan masjid itu suci," tutur Wardan kepada awak media, di Tembilahan, Kamis.
Dia juga mengungkapkan bahwa Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir tidak pernah melakukan pelarangan pelaksanaan salat di masjid.
"Tidak ada pelarangan untuk melaksanakan kegiatan ibadah. Kita anjurkan ke masjid (shalat, red)," tutur Wardan.
Di samping itu, Wardan mengungkapkan bahwa dirinya telah melakukan video conference dengan seluruh camat yang ada di Negeri Hamparan Kelapa Dunia ini guna memastikan apakah mereka telah melakukan sosialisasi kepada masyarakat terkiat pencegahan penyebaran COVID-19.
"Alhamdulillah mereka sudah bergerak melakukan penyuluhan kesehatan kepada masyarakat di setiap kegiatan," ujar Wardan.
- Riau
- Inhil
Bupati Inhil Belum Keluarkan Larangan ke Masjid
Redaksi
Kamis, 19 Maret 2020 - 01:22:53 WIB
Pilihan Redaksi
IndexDesa Kuala Patah Parang Genjot Pembangunan Infrastruktur
Edy Indra Kesuma: Saatnya Bersama Membangun Daerah
Kejutan di Detik Terakhir: PAN Dukung Ferryandi-Dani M Nursalam di Pilkada Inhil
Ferryandi Optimis Terjalin Koalisi Golkar Bersama PKS
Dari Madinah, HM Wardan Sampaikan Duka Cita atas Wafatnya Indra Muchlis Adnan
Indra Muchlis Adnan akan Dimakamkan di Komplek Pendidikan Jalan Trimas
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Riau
Menuju 2026, Bupati Afni Tegaskan Skema Prioritas di Awal Tahun Fokus Bayar Utang
Senin, 29 Desember 2025 - 23:00:00 Wib Riau
Eddy Saputra Cetak Sejarah dengan Dua Penghargaan Bergengsi Asia 2025
Sabtu, 20 Desember 2025 - 21:22:37 Wib Riau
Pemkab Siak Serahkan 15 Alat Bantu Fisik bagi Penyandang Disabilitas dan Lansia
Kamis, 18 Desember 2025 - 15:21:59 Wib Riau
Cegah Banjir! Polsek Tembilahan Turun Tangan Bersihkan Drainase Bareng Forkopimcam
Selasa, 02 Desember 2025 - 19:11:03 Wib Riau

