HARIANRIAU.CO - Meskipun masih ada satu pasien dalam pengawasan yang dirawat di Rumah Sakit (RS) Awal Bros Pekabaru telah dikonfirmasi hasil swabnya negatif.
Demikian dikatakan oleh Jubir gugus tugas Covid -19 Rokan hilir ,H. Ahmad Yusuf, Senin (04/05/2020) di media center Satuk Batu Hampar Bagansiapiapi.
Jubir Ahamd menjelaskan pasien dalam pengawasan (PDP) berjumlah 13 sembuh dipulangkan, 4 diantaranya meninggal dunia, sedangkan satu pasien masih dirawat di RS Awal Bros total PDP Rohil 18 terkonfirmaso hasil swabnya negatif.
Sementara, jumlah orang dalam pemantauan (0DP) yang habis pemantauan 14 hari berjumlah 4841, masih dalam pemantauan 1609 total seluruh 0DP 6450.
Menurut, Ahmad meskipun terjadi kenaikan 0DP namun naik tidak terlalu signifikan dapat dilihat dari hari kehari angkanya makin menurun, artinya, beban jumlah 0DP menurun dari selisih angka habis pemantauan
"Pemantauan semakin ringan, potensi tertular virus semakin kecil," ungkapnya
Sebagaimana diketahui, lanjut Jubir Ahmad Yusuf pemantauan makin ringan penularan virus COVID-19, disebabkan virus menular melalui hubungan kontak antar orang ke orang yang berpotensi beresiko juga semakin kecil.
Syofyan Rambah
- Riau
- Rokan Hilir
Jubir Ahmad Yusuf: Pemantauan Makin Ringan, Potensi Tertular Virus Makin Kecil
Redaksi
Senin, 04 Mei 2020 - 00:00:41 WIB
Pilihan Redaksi
IndexDesa Kuala Patah Parang Genjot Pembangunan Infrastruktur
Edy Indra Kesuma: Saatnya Bersama Membangun Daerah
Kejutan di Detik Terakhir: PAN Dukung Ferryandi-Dani M Nursalam di Pilkada Inhil
Ferryandi Optimis Terjalin Koalisi Golkar Bersama PKS
Dari Madinah, HM Wardan Sampaikan Duka Cita atas Wafatnya Indra Muchlis Adnan
Indra Muchlis Adnan akan Dimakamkan di Komplek Pendidikan Jalan Trimas
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Riau
Menuju 2026, Bupati Afni Tegaskan Skema Prioritas di Awal Tahun Fokus Bayar Utang
Senin, 29 Desember 2025 - 23:00:00 Wib Riau
Eddy Saputra Cetak Sejarah dengan Dua Penghargaan Bergengsi Asia 2025
Sabtu, 20 Desember 2025 - 21:22:37 Wib Riau
Pemkab Siak Serahkan 15 Alat Bantu Fisik bagi Penyandang Disabilitas dan Lansia
Kamis, 18 Desember 2025 - 15:21:59 Wib Riau
Cegah Banjir! Polsek Tembilahan Turun Tangan Bersihkan Drainase Bareng Forkopimcam
Selasa, 02 Desember 2025 - 19:11:03 Wib Riau

