HARIANRIAU.CO - Berkat kerja keras dari Prajurit Koramil 03/Tempuling Kodim 0314/Inhil bersama warga. Meski diguyur hujan atau terpapar terik matahari, Alhasil pelaksanaan pra TMMD Imbangan di Desa Teluk Kiambang Kecamatan Tempuling Kabupaten Inhil Tahun 2020 berupa sasaran fisik pembuatan jalan sejauh ini menuai hasil memuaskan Minggu (21/06/2020).
Mulai memasuki minggu ketiga, diperkirakan hasil sasaran fisik pembuatan jalan Jend. Sudirman 483,5 x 3,5 x 0,12 Meter sudah mencapai 97 persen sedangkan untuk sasaran kedua Jl. A. Yani 1000 x 2,20 x 0,12 meter akan segera dilakukan pengerjaan setelah selesai dibangunnya jalan Jend. Sudirman.
“Alhamdulillah, mulai memasuki pekan ketiga pelaksanaan pra TMMD di Desa Teluk Kiambang, yakni berupa pembuatan jalan telah menuai hasil yang maksimal, hal ini tercapai berkat kerjasama dan kekompakan satgas TNI dan warga yang kita libatkan,”kata Danramil 03/Tempuling Kapten Arh Sugiyono.
Dijelaskan lagi, pekerjaan ini juga berjalan lancar sebab bahan-bahan materil yang dibutuhkan untuk pembuatan Jalan juga tetap tersedia.
”Untuk itu di Pra TMMD sasaran fisik utama ini langsung kita kebut, ini paling penting. Selain itu, anggota dilapangan juga masih membersihan jalan yang masuk program,” Tambahnya.
Meski demikian, untuk perkembangan kegiatan dilapangan, kami berkomunikasi secara intens dengan pimpinan terutama prospek hasil pencapian pekerjaan. Rls
- Riau
- Inhil
TNI dan Warga Tetap Kompak di Pra TMMD Imbangan di Desa Teluk Kiambang
Redaksi
Senin, 22 Juni 2020 - 10:28:23 WIB
Pilihan Redaksi
IndexDesa Kuala Patah Parang Genjot Pembangunan Infrastruktur
Edy Indra Kesuma: Saatnya Bersama Membangun Daerah
Kejutan di Detik Terakhir: PAN Dukung Ferryandi-Dani M Nursalam di Pilkada Inhil
Ferryandi Optimis Terjalin Koalisi Golkar Bersama PKS
Dari Madinah, HM Wardan Sampaikan Duka Cita atas Wafatnya Indra Muchlis Adnan
Indra Muchlis Adnan akan Dimakamkan di Komplek Pendidikan Jalan Trimas
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Riau
Menuju 2026, Bupati Afni Tegaskan Skema Prioritas di Awal Tahun Fokus Bayar Utang
Senin, 29 Desember 2025 - 23:00:00 Wib Riau
Eddy Saputra Cetak Sejarah dengan Dua Penghargaan Bergengsi Asia 2025
Sabtu, 20 Desember 2025 - 21:22:37 Wib Riau
Pemkab Siak Serahkan 15 Alat Bantu Fisik bagi Penyandang Disabilitas dan Lansia
Kamis, 18 Desember 2025 - 15:21:59 Wib Riau
Cegah Banjir! Polsek Tembilahan Turun Tangan Bersihkan Drainase Bareng Forkopimcam
Selasa, 02 Desember 2025 - 19:11:03 Wib Riau

