- Pilih menu Setting, lalu Bagi Lokasi dan Mulai pada pojok kiri atas.
- Pilih waktu pelacakan. Pilih selama 1 jam atau hingga dinonaktifkan agar Anda bisa terus melacaknya.
- Kemudian klik Pilih Orang lalu isi alamat email dan nomor HP yang ingin Anda lacak.
- Klik Bagikan, lalu tekan Aktifkan.
- Lokasi HP Anda yang hilang akan terlihat dan terlacak selama 24 jam melalui cara ini.
Cara melacak HP yang hilang menggunakan dari Mi Account
- Kunjungi situs Mi Cloud (https://i.mi.com/).
- Sign in with Mi Account, masukkan data sesuai HP yang hilang, dan password.
- Pilih Opsi Find Device, hapus data jika HP telah ditemukan.
- Kemudian masukkan HP dalam Lost Mode
Cara melacak HP yang hilang dengan aplikasi Find My Device
- Unduh aplikasi Find My Device.
- Buka aplikasi dan lakukan Login menggunakan layanan Gmail yang dimiliki.
- Selanjutnya, HP yang hilang secara otomatis diketahui lokasi keberadaannya.
Cara melacak HP yang hilang menggunakan Samsung ID

