Pungutan Ekspor Sawit Dihapus, Harga TBS Mulai Naik

Pungutan Ekspor Sawit Dihapus, Harga TBS Mulai Naik
Ilustrasi

Sebagai informasi, dalam tiga minggu terakhir harga TBS di petani swadaya/mandiri telah anjlok lebih dari 75 persen hingga di bawah Rp1.000 per kg. Petani mengeluh rendahnya harga tandan buah segar atau TBS yang anjlok akibat tertekannya biaya ekspor dengan PE sebesar US$200.

“Kami mengapresiasi penghapusan PE sampai batas waktu yang ditentukan oleh Pemerintah. Dari beberapa usulan Apkasindo sudah terpenuhi satu, dihapusnya PE,” ujar Ketua Umum Apkasindo Gulat Manurung, Minggu (17/7/2022). *

sumber: halloriau

Halaman :

#Info Sawit

Index

Berita Lainnya

Index