Resmi Dikukuhkan Menjadi Anggota Kehormatan IKA UN

Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan

Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono: Suatu Kehormatan dan Kebanggaan
Wakapolri Komjen Pol. Gatot Eddy Pramono.

Oleh karena itu, Komjen Pol. Gatot Eddy Pramono berharap peran aktif dari para alumni dan keluarga besar IKA UNRI untuk memberikan kontribusi dalam menghadapi tantangan tersebut.

"Kita bisa memberikan kontribusi yang pertama kepada lembaga pendidikan kita yaitu Universitas Riau," sebutnya.

Selain itu, kontribusi yang dapat diberikan para alumni kata Wakapolri adalah terhadap permasalahan-permasalahan yang dihadapi bangsa Indonesia. Namun jika tidak bisa, dapat dimulai dari lingkup desa, kecamatan, kabupaten hingga provinsi.

"Ini yang terus kita pikirkan, karna saya katakan tadi alumni-alumni Ikatan Keluarga Universitas Riau ini adalah orang-orang hebat yang punya pemikiran-pemikiran yang jauh kedepan untuk kemajuan bangsa dan negara khususnya Provinsi Riau ini," ungkapnya.

Selanjutnya, menanggapi program-program kegiatan yang telah dilakukan oleh IKA UNRI, Wakapolri mengungkapkan bangga akan langkah-langkah yang dilakukan IKA UNRI memberikan kontribusi kepada masyarakat.

"Itu adalah suatu bentuk yang diberikan oleh para alumni IKA UNRI, kontribusi kepada masyarakat di Riau ini. Dan saya yakin masih banyak untuk itu, maka saya katakan saya bangga menjadi bagian dari keluarga besar IKA UNRI," tutupnya. (MCR)

Halaman :

#Riau

Index

Berita Lainnya

Index