Pemkab Inhil Dukung Penerapan Kurikulum Merdeka

Pemkab Inhil Dukung Penerapan Kurikulum Merdeka
Bupati Inhil HM Wardan (tengah) menandatangi plakat dukungan IKM di Inhil. (RIAUPOS.CO)

“Dari survei yang dilakukan BGP kendala jaringan adalah salah satu tantangan yang harus dihadapi dalam implementasi Kurikulum Merdeka ini,” ujarnya dikutip dari laman riaupos. 

Menyikapi hal tersebut, Bupati Inhil HM Wardan menilai kendala jaringan harus segera diatasi. Apalagi Pemkab Inhil pada saat ini juga tengah menggesa program Inhil satu data yang diyakini memiliki korelasi erat terkait persoalan jaringan internet ini.

“Kepala Dinas Pendidikan dan Bunda PAUD segera melakukan koordinasi, terutama untuk pemetaan sekolah-sekolah yang ada di Inhil. Sehingga bisa dipetakan sekolah mana saja yang membutuhkan jaringan internet ini. Namun lakukan dengan pendekatan per desa,” pintanya.

Halaman :

#Indragiri Hilir

Index

Berita Lainnya

Index