Ini Caranya Masak Cumi-cumi Biar Tak Alot

Senin, 02 Mei 2016 | 11:13:03 WIB

HARIANRIAU.CO - Cumi-cumi mengandung sejumlah gizi yang baik untuk tubuh, seperti rendah lemak dan tinggi protein.

Masakan berbahan utama cumi-cumi yang paling populer adalah Calamari, cumi-cumi yang diiris membulat dan digoreng tepung.

Tapi, alih-alih merasakan kelezatan, tak jarang cumi-cumi yang kita masak jadi alot.

Ya, memasak cumi-cumi memang susah-susah gampang. Namun, jika cara memasak cumi-cumi tidak tepat akan menyebabkannya alot.

Berikut langkah memasak cumi-cumi tanpa membuatnya alot.

 

* Pembelian

Sebisa mungkin beli cumi-cumi dalam keadaan segar.

Jika Anda membeli cumi-cumi beku, diamkan terlebih dahulu beberapa saat hingga benar-benar mencair. (tribun)

Terkini