Dua Jalur Asal Cerenti Kuansing Mampu Bersaing di Pacu Jalur Rayon I Inhu

Dua Jalur Asal Cerenti Kuansing Mampu Bersaing di Pacu Jalur Rayon I Inhu

Nama-nama jalur yang akan kembali berlaga di hari ke 3 (Terakhir) pada Event Pacu Jalur Tradisional Rayon I Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) 2017 di Tepian Titian Komang Pematang Selunak Kecamatan Pematang Peranap :

1. Batu Hijau Tuah Negeri dari Desa Baturijal Barat Kecamatan Peranap Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu).

2. Buaya Kuning Keramat Dubalang Hitam Setda Inhu dari Desa Redang Kecamatan Rengat Barat Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu).

3. Sijontiak Lawik Pulau Tanamo IKC Kuansing dari Desa Pulau Jambu Kecamatan Cerenti Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing).

4. Lime Dubalang Ghaje dari Desa Danau Baru Kecamatan Rengat Barat Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu).

5. Marangin Montiak Tuah Lipai dari Desa Sikakak Kecamatan Cerenti Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing).

6. Tanjung Ghasau Benteng Batuah dari Desa Pematang Benteng Kecamatan Pematang Peranap Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu).

Halaman :

Berita Lainnya

Index