HARIANRIAU.CO, INDRAGIRI HILI - Bupati Kabupaten Inhil, HM Wardan membuka secara langsung pertandingan Pacu Sampan Selodang yang dilaksanakan di Sungai Gaung, Rabu (27/4/2016) siang. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memeriahkan Milad ke 20 Kecamatan Gaung.
Perlombaan yang dilaksanakan di Sungai Gaung Desa Kuala Lahang ini merupakan kegiatan rutin yang telah dilaksanakan oleh pihak kecamatan setiap tahunnya.
"Sampan Selodang merupakan alat transportasi tradisonal masyarakat Gaung, diangkat menjadi salah satu jenis olahraga," tutur Wardan.
Selain itu, suami Zulaikhah ini mengungkapkan bahwa Selodang ini sudah dilombakan selama 6 tahun yang lalu.
"Harapan saya ini dikembangkan, mulai dari polanya, caranya dan pengembanganya dan akan terus berkembang dari tahap kecamatan nantinya bisa ketingkat kabupaten hingga nasional," harap Wardan. (humas)
- Sosbud
- Inhil
Wardan Buka Perlombaan Sampan Selodang
Redaksi
Rabu, 27 April 2016 - 21:27:42 WIB
Pilihan Redaksi
IndexDesa Kuala Patah Parang Genjot Pembangunan Infrastruktur
Edy Indra Kesuma: Saatnya Bersama Membangun Daerah
Kejutan di Detik Terakhir: PAN Dukung Ferryandi-Dani M Nursalam di Pilkada Inhil
Ferryandi Optimis Terjalin Koalisi Golkar Bersama PKS
Dari Madinah, HM Wardan Sampaikan Duka Cita atas Wafatnya Indra Muchlis Adnan
Indra Muchlis Adnan akan Dimakamkan di Komplek Pendidikan Jalan Trimas
Tulis Komentar
IndexBerita Lainnya
Index Sosbud
Sudah Ada Sejak Puluhan Tahun Silam, Pasar Subuh Tembilahan Jadi Kebanggaan Masyarakat Inhil
Sabtu, 29 Juni 2024 - 13:09:46 Wib Sosbud
Rumah Tenun Cempaka Wangi Hasilkan Kain Tenun dengan Tema Khas Inhil
Senin, 17 Juni 2024 - 22:38:08 Wib Sosbud
Kerajinan Anyaman Pandan Mawar Suci: Pilihan Buah Tangan Unik dari Inhil
Selasa, 11 Juni 2024 - 18:43:15 Wib Sosbud
50 Ribu Wisatawan Diperkirakan Hadir pada Puncak Event Bakar Tongkang di Rokan Hilir
Jumat, 21 Juni 2024 - 12:53:27 Wib Sosbud

