Ini Dia Bahaya Sering Curhat dengan Lawan Jenis

Ini Dia Bahaya Sering Curhat dengan Lawan Jenis
Ilustrasi

HARIANRIAU.CO -  Boleh saja kita curhat pada seseorang, menyampaikan keluh kesah yang terpendam dan berharap bisa mendapatkan solusi untuk sekadar membuat hati merasa lebih tenang. Apalagi, jika masalah yang dihadapi seputar masalah rumah tangga atau pertengkaran dengan pasangan.

Biasanya kita akan mencari tempat lain untuk mencari kenyamanan, sebab komunikasi dengan pasangan pasti akan terasa segan, tak nyaman atau bahkan, bisa menjadi alasan baru pertengkaran. Namun, sebaiknya tahanlah untuk tidak berkeluh kesah pada sembarang orang.

Apalagi, lawan jenismu. Sebab, kemungkinan akan lebih banyak kerugian daripada solusi yang kamu dapatkan. Selain itu, bukannya menemukan solusi, terlalu banyak curhat pada seseorang yang tidak ada urusannya dengan masalahmu, bukan expert atau seseorang yang benar-benar mampu memberi nasihat dan dia adalah lawan jenis yang mungkin terlihat lebih menarik daripada pasanganmu.

Halaman :

Berita Lainnya

Index