Ini Lima Tempat Konsultasi Subsidi Tepat MyPertamina di Pekanbaru

Ini Lima Tempat Konsultasi Subsidi Tepat MyPertamina di Pekanbaru
Ilustrasi

Menurut Taufikurachman, dokumen yang dibutuhkan untuk mendaftar subsidi tepat MyPertamina yaitu foto KTP, foto diri, foto STNK, foto KIR, foto kendaraan, foto nomor polisi kendaraan, dan foto surat rekomendasi.

"Pendaftaran dapat dilakukan dimana saja menggunakan komputer, laptop dan handphone yang terhubung dengan internet. Pendataan ini kami lakukan untuk memastikan subsidi energi semakin tepat sasaran," ujarnya.

Untuk diketahui, dipilihnya website MyPertamina pun bukan tanpa alasan. Sesuai Peraturan BPH Migas No. 06/2013, penggunaan sistem teknologi IT dalam penyaluran BBM dapat dilakukan. 

Halaman :

#Pekanbaru

Index

Berita Lainnya

Index