Pejabat Hingga Honorer Terlibat Dugaan Terima Suap Penerima Anggota Satpol PP Di Rohil

Pejabat Hingga Honorer Terlibat Dugaan Terima Suap Penerima Anggota Satpol PP Di Rohil
Kapolres Rohil AKBP Andrian Pramudianto,SH,SIK, MSi

Kemudian dua orang anggota honerer Satpol PP Rohil, berinisial RM dan AJ.

Ketiganya diduga melakukan perbuatan melawan hukum dan penyalahgunaan wewenang dengan menerima dan atau memaksa meminta sejumlah uang kepada para peserta seleksi dalam penerimaan Banpol Satpol PP Rokan Hilir tahun anggaran 2021.

Para korban mengaku setor Rp 5 juta, Rp 6 juta, Rp 7 juta, bahkan ada yang sampai belasan juta, sambungnya .

“Korbannya hingga saat ini tercatat ada sebanyak 35 orang. Kami akan terus mendalami pihak-pihak lainnya yang menerima aliran dana ini,” pungkas Andrian.

Halaman :

#Rohil

Index

Berita Lainnya

Index