Kisah JCH di Makkah: Dihipnotis Hingga Ditangkap karena Merokok

Kisah JCH di Makkah: Dihipnotis Hingga Ditangkap karena Merokok
Beberapa JCH asal Riau menikmati sarapan pagi di Tower Zamzam usai beribadah di Masjidil Haram

HARIANRIAU.CO - Setiap musim haji, umat Islam dari seantoro dunia tumpah-ruah di Tanah Suci Makkah Al-Mukarramah. Tidak terkecuali umat Islam dari Indonesia. Bahkan setiap tahun, Indonesia selalu mendapat kuota haji terbesar dari seluruh negara.

Namun setiap musim haji, tidak selalu kisah bahagia menghampiri Jemaah Calon Haji (JCH) terutama asal Indonesia.

Selalu ada kejadian-kejadian miris, menyedihkan bahkan menimbulkan rasa kekhawatiran.

Sebab itu, para JCH wanita biasanya akan bersikap ekstra hati-hati setiap keluar dari penginapan.

Termasuk ketika hendak melaksanakan ibadah di Masjidil Haram. Mereka tidak boleh pergi sendirian, apalagi tanpa suami atau mahram.

Pakaian yang dipakai, juga harus pakaian yang benar-benar menutup aurat dan tidak menonjolkan lekuk tubuh.

Halaman :

#Haji 2022

Index

Berita Lainnya

Index