Lift 73 Meter di Atas Jembatan Sultanah Latifah Siak Diresmikan untuk Tarik Wisatawan

Lift 73 Meter di Atas Jembatan Sultanah Latifah Siak Diresmikan untuk Tarik Wisatawan
Jembatan Tengku Agung Sultanah Latifah, Kabupaten Siak.

Sewaktu Syarif Kasim II memerintah, wilayahnya meliputi Riau bagian pesisir sekarang termasuk Pekanbaru. Ada 12 wilayah yang disebut Provinsi saat itu. Pekanbaru misalnya, dinamai Provinsi Pekanbaru yang dipimpin oleh orang bergelar Datuk Bandar.

Sedangkan wilayah luar Riau yang sempat masuk dalam wilayah kekuasaannya itu sebagian daerah Sumatera Utara seperti Deli, Langkat, Asahan dan Sambas di Kalimantan Barat. Tapi, ketika SSK II berkuasa, bagian itu sudah lepas dari wilayahnya.

Sultan Syarif Kasim II lahir di Siak Sri Indrapura, 1 Desember 1893 dan meninggal di Rumbai, Pekanbaru, Riau pada 23 April 1968 pada umur 74 tahun. Dia adalah sultan ke-12 Kesultanan Siak Sri Indrapura yang mendapat gelar/penghargaan sebagai Pahlawan Nasional (Keppres No. 109/TK/1998, tanggal 6 November 1998).

Sultan Syarif Kasim II merupakan seorang pendukung perjuangan Kemerdekaan Indonesia, serta mendorong raja-raja di Sumatera Timur untuk bergabung dengan Republik Indonesia.

Halaman :

#Siak

Index

Berita Lainnya

Index